Logo

Lapas Curup Ricuh, Napi Lempar Batu Kaca Kantor

bengkulunews.co.id – Kericuhan terjadi di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kota Curup Kabupaten Rejang Lebong, Jumat (15/4).

Sekitar 200-an narapidana melempari kaca kantor dan ruangan lapas.

Belum Diketahui apa penyebabnya.

Namun beredar informasi kericuhan terjadi setelah uang dan ponsel milik tahanan disita petugas. (126)