Logo

Sujono: Jangan Paksakan Cawagub dari Partai

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Ketua DPW PKS Provinsi Bengkulu, Sujono menyarankan, agar semua pihak partai pengusung untuk tidak memaksakan calon pendamping Rohidin sebagai Wakil Gubernur Bengkulu. “Apabila dinilai tidak ada yang kompeten maka jangan dipaksanakan Cawagub dari partai,” tegas Sujono, Sabtu (1/7/2017). Hal ini, sampai Sujono, adalah untuk pembangunan Provinsi Bengkulu, maka semua pihak jangan […]

Serapan Anggaran di Disdikbud Provinsi Bengkulu Rendah

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Serapan anggaran khususnya di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Provinsi Bengkulu. Pasalnya hingga pertengahan tahun ini serapan anggaran pendidikan masih di bawah 20 persen. “Nyaris seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemprov Bengkulu serapan anggarannya masih di bawah 20 persen tidak terkecuali di Dinas Pendidikan. Ini sangat kita sesalkan. enam […]

Lebaran, Penyedia Jasa di TPU Meraup Untung

EMPAT LAWANG, bengkulunews.co.id – Nyekar atau ziarah ke makam adalah tradisi yang dilakukan masyarakat dibeberapa desa di Kecamatan Ulu Musi, Kabupaten Empat Lawang, Sumatera Selatan, pada hari raya idul fitri. Seperti halnya, di tempat pemakaman umum (TPU) Desa Martapura. Sejak puluhan tahun lalu, tradisi ini menjadi moment yang tak terlewatkan bagi masyarakat di desa ini. […]

Rohidin Jabat Plt Gubernur Bengkulu

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tjahjo Kumolo menugaskan Wakil Gubernur, Rohidin Mersyah sebagai pelaksana tugas (Plt) Gubernur, pasca ditahannya Ridwan Mukti, karena terjaring operasi tangkap tangan (OTT) KPK. Tjahjo berharap, dengan ditunjuknya Plt, tak ada kekosongan pemerintah. Seorang Plt, kewenangannya tak jauh beda dengan gubernur. ”Dengan pengangkatan ini, kami ingin jalannya pemerintahan […]

Ketua DPD Kena OTT KPK, Ini Kata Pengurus Partai Golkar

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Wakil Sekretaris Dewan Pimpinan Daerah (DPD) partai Golkar Provinsi Bengkulu, Raharjo Sudiro menerangkan, sampai sekarang ini tidak ada persoalan dalam kepengurusan partai berlambang pohon beringin itu di Provinsi Bengkulu. Meskipun dua pejabat tinggi Partai Golkar ditetapkan tersangka. ”Tidak ada masalah, kan ada Ketua Plh (Pelaksana Harian) Imron Rosadi,” kata Raharjo, Kamis […]

FMPB Minta DPRD Desak Mendagri Definitifkan Gubernur

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Forum Masyarakat Peduli Bengkulu (FMPB) meminta agar DPRD Provinsi, segera mendesak Menteri Dalam Negeri (Mendagri) untuk mendefenitifkan Gubernur Bengkulu. Permintaan ini tidak lepas dengan ditetapkannya mantan Gubernur, Ridwan Mukti, sebagai tersangka dalam dugaan suap ‘fee proyek’ oleh Komisi Pemberantas Korupsi (KPK). ”Bengkulu harus segera memiliki Gubernur defenitif, pasca ditetapkannya Ridwan Mukti […]

Gudang Miras Oplosan Digerebek

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – H-3 hari raya Idul Fitri 1438 Hijriah, prajurit TNI, Korem 041/Garuda Emas (gamas) Bengkulu, menggerebek gudang pembuatan minuman beralkohol (minol) ilegal atau oplosan, di Kelurahan Rawa Makmur Kecamatan Muara Bangkahulu Kota Bengkulu. Prajurit TNI berhasil mengamankan enam drum dan puluhan minol dengan berbagai merek, yang diduga sudah dioplos oleh pemilik salah […]

Gubernur Mundur, Dewan Tunggu Surat Resmi

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Ketuan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Bengkulu, Ihsan Fajri menanggapi, terkait pengunduran diri Gubernur Bengkulu, Ridwan Mukti, karena kasus OTT KPK, yang menjeratnya, pada Selasa 20 Juni 2017. ”Untuk sementara kita hargai statment beliau. Tapi kami harus meniti prosedur dengan masih menunggu surat resmi dari beliau,” kata Ihsan, Kamis (22/6/2017). […]

KPK Bawa Dua Koper Besar dari Ruang Kerja Gubernur Bengkulu

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Tim satuan tugas (satgas) KPK membawa keluar dua koper berukuran besar dari ruang kerja Gubernur Bengkulu Ridwan Mukti, Rabu (21/6/2017), sore. Dua koper itu diduga berisikan dokumen atau berkas terkait operasi tangkap tangan (OTT), pada Selasa 20 Juni 2017, pagi. Saat dikonfirmasi, Kepala Inspektorat Provinsi Bengkulu, Masaa Siahaan membenarkan, perihal yang […]

KPK Bawa Sejumlah Berkas dari Ruang ULP

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Selain menggeledah ruang kerja Gubernur Bengkulu, tim satuan tugas (satgas) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), juga turut menggeledah dua kantor di lingkungan Pemerintah Provinsi Bengkulu. Dua kantor itu, kantor Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) dan Unit Layanan Pengadaan (ULP) Provinsi Bengkulu. Dari pantauan bengkulunews.co.id, setelah beberapa jam menggeledah ruang kerja Gubernur Bengkulu, […]

OTT KPK, Rohidin : Ini Semua adalah Musibah

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Wakil Gubernur Bengkulu, Rohidin Mersyah mengimbau, kepada semua pihak dan seluruh masyarakat Provinsi Bengkulu, untuk tidak mendramatisir terkait kasus OTT yang menimpa Gubernur Bengkulu. ”Ini semua adalah musibah bagi Provinsi Bengkulu, Provinsi yang kehilangan sosok tauladan kepemimpinannya,” kata Rohidin, Rabu (21/6/2017). Rohidin meminta, kepada semua pihak untuk tetap tenang, dalam menyikapi […]

Paska OTT, KPK Geledah Ruang Kerja Gubernur Bengkulu

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Tim Satuan Tugas (Satgas) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah, ruang kerja Gubernur Bengkulu, Rabu (21/6/2017), siang. Penggeledahan ini dilakukan paska ditetapkannya Gubernur Bengkulu, sebagai tersangka dalam dugaan suap proyek jalan. Saat dikonfirmasi, Wakil Gubernur Bengkulu, Rohidin Mersyah membenarkan, adanya penggeledahan ini. ”Di ruangan bapak Gubernur sedang berlangsung penggeledahan,” kata Rohidin, kepada […]

Gubernur Bengkulu Mundur, Rohidin : Insya Allah Saya Siap

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Wakil Gubernur Bengkulu, Rohidin Mersyah mengatakan, dirinya siap untuk mengemban tugas sebagai pelaksana harian sebagai Gubernur Bengkulu. Hal tersebut, ia sampaikan, paska keluarnya pernyataan Gubernur Bengkulu, Ridwan Mukti, yang menyatakan bahwa dirinya mengundurkan diri sebagai Gubernur Bengkulu. ”Insyaallah saya siap. Karena dalam keadaan apapun roda pemerintahan harus tetap berjalan,” kata Rohidin, […]

Paska OTT, Plt Sekda : Roda Pemerintahan Tetap Berjalan Normal

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Daerah (Sekda) Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bengkulu, Gotri Suyanto mengatakan, paska Operasi Tangkap Tangan (OTT) KPK yang melibatkan istri Gubernur Bengkulu, Lily Martiani Maddari, roda pemerintahan tetap berjalan normal seperti biasanya. ”Ini tidak akan mengganggu sistem pemerintahan di provinsi Bengkulu,” kata Gotri, saat menggelar konfremsi pers di Media […]

KPK Segel Ruang Kerja Gubernur Bengkulu

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Ruang kerja Gubernur Bengkulu, Ridwan Mukti, disegel KPK. Penyegelan itu, paska Operasi Tangkap Tangan (OTT) KPK, terhadap istri Gubernur Bengkulu, Lily Martiani Maddari, di kediaman pribadinya di Kelurahan Sidomulyo Kecamatan Gading Cempaka Kota Bengkulu, Selasa (20/6/2017). Menurut salah satu staf di lingkungan sekretariat daerah provinsi (setdaprov) Bengkulu membenarkan, bahwa penyegelan tersebut […]

Gubernur Bengkulu dan Istri Dibawa ke KPK

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Gubernur Bengkulu, Ridwan Mukti beserta istri Lily Ridwan Mukti diamankan dan dibawa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jakarta. ”Barang buktinya mencapai Rp1 Miliar,” kata Direskrimum Polda Bengkulu, Kombes Pol. Herman, Senin (20/6/2017). Tidak tidak hanya, Gubernur Bengkulu beserta istri yang dibawa ke KPK. Tim Satuan Tugas (Satgas) KPK juga membawa salah satu […]

Polda Benarkan Ada OTT KPK

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Kepala Sub bidang Penerangan Masyarakat (Kasubid Penmas) Polda Bengkulu, Kompol Mulyadi membenarkan telah terjadi Operasi Tangkap Tangan (OTT) yang dilakukan oleh tim Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Namun dirinya mengaku belum mengetahui siapa saja tersangka dalam OTT tersebut. “Benar, ada OTT yang dilakukan terhadap beberapa orang. Namun, saat ini kamipun belum tau […]

Pilwalkot, Suimi Ambil Formulir ke Gerindra

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Ketua Badan Kehormatan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (BK DPRD) Kota Bengkulu, Suimi Fales, mendaftarkan diri ke Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerindra Kota Bengkulu, untuk maju sebagai bakal Calon (Balon) Walikota Bengkulu, 2018. ”Hari ini saya datang dan ikut mendaftarkan diri ke Sekretariat DPC Gerindra. Ini sebagai isyarat bahwa saya serius […]

Idul Fitri, Sepertiga Prajurit TNI Standby

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Prajurit TNI dari KOrem 041 Garuda Emas (Gamas) Bengkulu, siap membackup pengamanan mudik hari raya Idul Fitri 1438 Hijriah. ”Terkait pengamanan kita siap membackup secara penuh tugas aparat kepolisian. Supaya keamanan dan kenyamanan pemudik lebih terjamin,” kata Komandan Korem (Danrem) 041/Gamas, Kolonel Inf. Agung Pambudi, Senin (19/6/2017). Agung mengatakan, 5 Kodim […]

18 Perusahaan di ‘Black List’

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Gubernur Bengkulu, Ridwan Mukti menegaskan, dirinya telah memberi mandat dan perintah tegas kepada Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Provinsi Bengkulu dan Unit Layanan dan Pengadaan (ULP) Provinsi Bengkulu, agar membatalkan semua PT/Cv pemenang proyek pembangunan infrastruktur di Bengkulu. ”Etikad mereka sudah tidak baik. Jadi, buat apa kita pakai mereka,” […]

Delapan Daerah di Bengkulu Alami Pergeseran Tanah

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Kepala Badan Penanggulangan Bendaca Daerah (BPBD) Provinsi Bengkulu, Sumarno mengatakan, berdasarkan laporan Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, delapan daerah di provinsi yang memiliki julukan ”Bumi Rafflesia” terjadi gerakan tanah, yang berstatus menengah hingga tinggi. Delapan daerah tersebut, Kabupaten Bengkulu Tengah, Bengkulu Utara, Kaur, Kepahiang, […]

Lebaran, BPBD Tongkrongi Daerah Rawan Longsor

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Kepala BPBD Provinsi Bengkulu, Sumarno mengatakan, pihaknya menyiagakan alat berat dibeberapa titik rawan bencana, sebagai antisipasi kemungkinan terburuk yang menjadi perlintasan pemudik. ”Kami menyiapkan sejumlah personel di lapangan dan alat berat, untuk memantau kelancaran jalur mudik guna mengantisipasi terjadi hal yang mengganggu jalur mudik,” kata Sumarno, Senin (19/6/2017). ”Jadi, untuk pencegahan […]

Tambah Daya Cukup Bayar 50 Persen

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Menyambut Hari Raya Idul Fitri 1438 H, PT. Perusahaan Listrik Negara Persero) memberikan diskon spesial lebaran bagi pelanggan setia PLN di Provinsi Bengkulu. Diskon tersebut dalam bentuk Promo Gemerlap Lebaran 2017. Dimana PLN memberikan potongan biaya penyambungan tambah daya listrik. Manager PLN Area Bengkulu, Paris El Hakim mengatakan, pihaknya memberikan potongan […]

Jelang Lebaran, Truck Tambang Dilarang Melintas

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Dinas Perhubungan Provinsi Bengkulu, menyebarkan edaran terhadap perusahaan pertambangan, untuk tidak beroperasi pada H-3 hari raya Idul Fitri hingga H+3 hari raya Idul Fitri. ”H-3 hingga H+3 lebaran ini truck angkutan tambang dilarang melintas!. Terutama di jalan lintas yang membuat kemacetan dan mengganggu kenyamanan pemudik,” kata Kepala Dishub Provinsi Bengkulu, Bambang […]

Ruangan Digeledah Kejati, Ini Kata Kepada BPKD

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Kepala badan pengelola keuangan daerah (BPKD), Heru Susanto mengatakan, pihaknya akan koorperatif dalam menjalani pemeriksaan dan siap membantu Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bengkulu, dalam mengumpulkan data yang diperlukan dalam penyelidikan. ”Kita tetap koorperatif dan memberikan apa yang kita tahu untuk membantu Kejati dalam menuntaskan kasus, yang tengah di tangani Kejati Bengkulu,” kata […]

BI Menukar Uang TE 2012016, Rp1,2 Triliun

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Kepala Perwakilan Bank Indonesia (BI) Bengkulu, Endang Kurnia Saputra mengatakan, saat ini BI telah menukarkan uang tahun emisi (TE) 2012016 sekira Rp1,2 Triliun di seluruh Provinsi Bengkulu. ”Rencananya akan kami buka kembali stand penukaran didepan Kantor Walikota pada 19-20 Juni 2017,” sampai Endang. Tak hanya di depan kantor walikota, kata Endang, […]

Dewan Sebut Perda RTRW Tidak Selaras dengan PSN

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bengkulu, dinilai perlu mengusulkan revisi peraturan daerah (Perda), tentang rencana tata ruang dan wilayah (RTRW). Hal ini mengingat adanya sejumlah program strategis nasional (PSN) di provinsi yang memiliki julukan ”Bumi Rafflesia”. ”Ini harus menjadi perhatian Gubernur Bengkulu selaku pihak eksekutif. Supaya dengan masuknya PSN dalam provinsi Bengkulu, selaras […]

Tak Layak Jalan, Bus Angkutan Lebaran ‘Masuk Kandang’

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Bengkulu, Bambang Budi Djatmiko mengatakan, pihaknya segera mengecek atau ram check terhadap armada, yang akan mengangkut pemudik menjelang hari raya Idul Fitri 1438 Hijriah. ”Kita akan cek ban, rem, lampu penerangan dan lainnya sebagai bentuk kesiapan bus yang akan mengangkut pemudik menuju kedaerahnya masing-masing,” kata Djatmiko, […]

Ruang di BPKD Digeledah Kejati, Ini Kata Wagub Bengkulu

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Wakil Gubernur Bengkulu, Rohidin Mersyah mengatakan, pihak Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bengkulu mempersilahkan, tim Satuan Khusus (Satkus) Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bengkulu, untuk meggeledah sejumlah ruangan di lingkungan Sekretariat Daerah Provinsi (Setdaprov) Bengkulu. ”Kami mempersilahkan Satsus Kejati menggeledah, jika untuk kepentingan penyelidikan,” kata Rohidin, Kamis (15/6/2017). Rohidin mengatakan, kepada pihak Kejati agar dapat […]

Geledah Ruang di BPKD, Kejati Amankan Satu Kardus Berkas

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Satuan Khusus Kejaksaan Tinggi (Satsus Kejati) Bengkulu, mengamankan satu kardus besar berkas, dari ruangan Kepala Badan Pengelola Keuangan Daerah (BPKD) Provinsi Bengkulu, Heru Susanto, yang digeledah pada Kamis (15/6/2017). ”Tim telah berhasil mengamankan sejumlah berkas dari ruang kepala BPKD Provinsi Bengkulu. yang kami duga merupakan berkas pembayaran pengerjaan proyek di pulau […]

Satuan Khusus Kejati Geledah Ruang Kerja di BPKD

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Tim Satuan Khusus Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bengkulu, Kamis (15/6/2017), siang menggeledah ruang kerja di Badan Pengelola Keuangan Daerah (BPKD) Provinsi Bengkulu. Penggeledahan tersebut, terkait dugaan korupsi jalan lapen di pulau Enggano Kecamatan Enggano Kabupaten Bengkulu Utara, 2016. Dimana sebelumnya, tim satuan khusus Kejati Bengkulu, telah menggeledah sejumlah ruang di Dinas Pekerjaan […]

BPJS Kesehatan Buka Posko Layanan Mudik Lebaran

KOTA BENGKULU, bengkulubews.co.id – Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) cabang Bengkulu membuka posko layanan mudik sehat, dengan bekerja sama dengan Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) dan Rumah Sakit pemerintah di Kabupaten/Kota se-Provinsi Bengkulu. ”Kita bekerjasama dengan setiap Rumah sakit dan puskesmas di Kabupaten/Kota untuk memberikan pelayanan ekstra kepada pelanggan setia BPJS Kesehatan,” kata Kepala BPJS Kesehatan […]

Mau Tahu Pejabat Pemprov yang Dimutasi, Baca Ini..

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Gubernur Bengkulu, Ridwan Mukti kembali merotasi sejumlah pejabat di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bengkulu, Rabu (14/6/2017). Adapun nama pejabat yang dirotasi itu, 1. Ricky Gunarwan jabatan baru sebagai staff ahli Gubernur bidang ekonomi, keuangan dan pembangunan SetdaProv Bengkulu. 2. Ivan Syamsurizal jabatan baru sebagai sekretaris DKP Bengkulu. 3. Riza Mardiansyaah Tenaga […]

Gubernur ‘Obok-obok’ Pejabat Eselon II

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Gubernur Bengkulu, Ridwan Mukti, memutasi sejumlah pejabat eselon II di lingkungan Sekretariat Daerah Provinsi (Setdaprov) Bengkulu, Rabu (14/6/2017). Adapun pejabat yang mendapatkan amanah itu diantaranya, Ricky Gunarwan yang sebelumnya menjabat Kepala Dinas (Kadis) Kelautan dan Perikanan (DKP), digeser sebagai staf ahli di Setdaprov Bengkulu. Ivan Syamsurizal dipercaya menjadi, Sekretaris DKP Provinsi […]

Soal Mutasi, Dewan ‘Jewer’ Pemprov Bengkulu

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bengkulu, dikritis anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Bengkulu. Hal tersebut terkait rotasi jajaran Organisasi Perangka Daerah (OPD) tanpa melihat hasil kerja OPD tersebut. ”Sebenarnya apa yang dicari oleh Pemprov, baru beberapa bulan tapi sudah berapa kali rotasi,” kata Wakil ketua I DPRD Provinsi Bengkulu, Edison Simbolon, […]

Paripurna ke-VII, Paripurna RPJMD Disahkan

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Bengkulu, menggelar rapat paripurna dengan agenda penyampaian pandangan akhir fraksi dan pengesahan Rancangan peraturan daerah (Raperda), terhadap Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi Bengkulu tahun 2017, bertempat di ruang rapat paripurna DPRD Provinsi Bengkulu, Rabu (14/6/2017). Pandangan akhir fraksi PDI P terhadap Perda No […]

Persediaan Daging Jelang Lebaran, Aman

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan (Dinakeswan) Bengkulu, Majastika mengatakan, stok daging sapi jelang lebaran dijamin cukup untuk memenuhi kebutuhan masyarakat Bengkulu. ”Persedian daging untuk kebutuhan lebaran di daerah ini mencukupi, karena stok sapi potong milik peternak setempat cukup banyak,” kata Majastika. Hingga saat ini, terang Majastika, pihaknya berupaya menemukan cara […]

Sempat Ditolak, Perda KTR dan HIV/AIDS Disetujui dengan Voting

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Setelah sempat molor dan dibahas melalui proses yang panjang. Hari ini, Selasa (13/6/2017) Peraturan Daerah (Perda) Kawasan Tanpa Rokok (KTR) serta penanggulangangan penyakit HIV/AIDS disetujui melalui voting Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Bengkulu. Voting dilakukan setelah empat dari delapan fraksi yang ada di DPRD menyetujui Raperda KTR dilanjutkan pembahasan menjadi Perda, […]

Enam Bulan Tidak Digaji, GTT Rejang Lebong Ngadu ke DPRD Provinsi 

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Tidak digaji selama 6 bulan, Guru Tidak Tetap (GTT) tingkat SMA/SMK Kabupaten Rejang Lebong mengadu ke Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Bengkulu. Disambut Komisi IV DPRD Provinsi Bengkulu kedatangan GTT RL ini didampingi Wakil Ketua Persatuas Guru Republik Indonesia (PGRI) RL, Nurliani, Selasa (13/6/2017). Dikatakan, Nurliani, jumlah GTT di Rejang Lebong […]

Ingat! Pejabat dan PNS Dilarang Terima Parcel

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Gubernur Provinsi Bengkulu, Ridwan Mukti menegaskan, tidak ada parcel atau upeti yang diperkenankan untuk diberikan kepada pejabat di lingkungan Pemerintah Daerah (Pemda) Provinsi Bengkulu. ”Saya tegaskan, pejabat di lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi Bengkulu, tidak diperkenankan untuk menerima upeti dari pihak manapun,” tegas Ridwan, Selasa (13/6/2017). Ridwan menegaskan, pejabat eselon maupun pegawai […]

Nunggak Royalti, Tiga Perusahaan ‘Emas Hitam’ Ditutup

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Sebanyak tiga perusahaan pertambangan batubara ‘Emas Hitam’, yang tidak menunjukkan itikad baik untuk menyelesaikan tunggakan royalti, dan sewa lahan ditutup sementara dari aktivitas pertambangan, oleh Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Bengkulu. Ketiga perusahaan yang ditutup sementara tersebut, PT. Injatama di Kabupaten Bengkulu Utara, PT Rekasindo Guriang Tandang dan PT […]

Usai Geledah di Kejati, Tim Satgas KPK Meluncur ke BWSS VII

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Tim Satuan Tugas (Satgas) KPK, Senin (12/6/2017), petang yang menggeledah sejumlah ruangan di kantor Balai Wilayah Sungai Sumatera (BWSS) VII Bengkulu, dikawal tiga anggota Brimob, dilengkapi senjata lengkap. Dari pantauan bengkulunews.co.id di lapangan, personil brimob bersenjata lengkap ini, satu orang berjaga didepan pintu gerbang masuk kantor BWSS VII Bengkulu dan dua […]

Penggeledahan di BWSS VII, Tertutup

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Penggeledahan sejumlah ruang di kantor Balai Sungai Sumetera (BWSS) VII Bengkulu, oleh tim satuan tugas (Satgas) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), tertutup. Kondisi itu ditandai dengan adanya penjagaan dari petugas keamanan atau satpam kantor Balai Sungai Sumetera (BWSS) VII Bengkulu, yang berjaga didepan pintu gerbang pintu masuk. Saat dikonfirmasi, salah satu petugas […]

Digeladah KPK, Pegawai Sambangi Kantor BWSS VII Bengkulu

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Sejumlah Pegawai Negeri Sipil (PNS) Balai Wilayah Sungai Sumatera (BWSS) VII Bengkulu, menyambangi kantor mereka. Kedatangan sejumlah PNS tersebut diketahui, terkait penggeledahan oleh tim Satuan Tugas (Satgas) KPK di BWSS VII Bengkulu. Saat ditanya wartawan terkait kedatangannya ke kantor BWSS Sumatera VII, salah seorang PNS memilih bungkam terkait kedatangannya. ”Ngak cuma […]

Paripurna ke-VI : Dewan Setujui Empat Raperda dengan Beberapa Catatan.

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Bengkulu, menggelar rapat paripurna ke-VI masa persidangan kedua tahun 2017, dengan bahasan pandangan umum fraksi, terhadap perubahan peraturan daeran yakni revisi Perda Provinsi Bengkulu No 09 tahun 2007 tentang pengelolaan barang milik daerah, revisi Perda Provinsi Bengkulu No 02 tahun 2013, tentang perizinan perkebunan, revisi […]

Anggota Dewan Sebut HGU Banyak Salahi Aturan

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Fraksi Nasional Demokrat (NasDem) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Bengkulu meminta agar revisi Perda Provinsi Bengkulu, No 02 tahun 2013, tentang perizinan perkebunan dibahas Panitia Khusus (Pansus). Pasalnya, fraksi NasDem memandang telah banyak Hak Guna Usaha (HGU) Perkebunan, yang telah menyalahi aturan dan ketentuan berlaku. ”Kami dari fraksi NasDem meminta […]

Gubernur Bengkulu Ngantor di Dinas PUPR

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Gubernur Bengkulu, Ridwan Mukti mengatakan, tak ada tauladan yang mampu untuk memacu semangat kerja bagi staff di Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Provinsi Bengkulu. Sehingga arah kebijakan dan show Dinas PUPR Provinsi Bengkulu, hingga saat ini terkesan tidak terarah. ”Tak ada orang yang bisa dijadikan tauladan dalam bekerja di […]

Pilleg 2019, Ini Target PAN

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Partai Amanat Nasional (PAN) menartargetkan dapat meraih fraksi penuh di DPRD Provinsi Bengkulu, dalam pemilihan legislatif (Pilleg) 2019 mendatang. Ini ditegaskan Ketua komisi IV DPRD Provinsi Bengkulu, Parial, Sabtu (10/6/2017). ”Sesuai dengan intruksi DPW PAN Provinsi Bengkulu, kita telah memulai penjaringan Bacaleg. Dalam penjaringan itu kita lakukan secara terbuka, dalam artian […]

Waspada! Daging Babi Beredar di Pasaran

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan (Disnakeswan) Provinsi Bengkulu, Majestika mengatakan, masyarakat Bengkulu agar waspada terhadap peredaran daging di pasaran, jelang perayaan hari Idul Fitri. ”Jadi masyarakat harus waspada saat membeli daging untuk dikonsumsi, jangan sampai salah membeli,” kata Majestika, Sabtu (10/6/3017). Majestika menjelaskan, ada beberapa cara untuk dapat membedakan daging […]

Jalan Lintas Curup-Lubuk Linggau Terancam Lumpuh

KOTA BENGKULU, bengkulunews.co.id – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Bengkulu, Herizal Apriansyah memperkirakan, Kota Curup Kabupaten Rejang akan mengalami kelumpuhan, pada saat perayaan hari raya idul fitri. Hal ini dikarenakan keadaan jalan, yang merupakan jalan alternatif dari kota tersebut mengalami kerusakan yang parah. ”Apalagi saat ini jalan utama sedang dibangun jembatan Air Rambai […]