Awas!! Satpol PP Akan Razia Masker, Catat Tanggalnya Kepala Satuan Polisi Pamong Praja, Murlin Hanizar. Foto, Cindy/BN Terbit : Juli 14, 2022 - Penulis : Alwin Feraro - Kategori : Bengkulu, Headline News BENGKULU – Kepala Satuan Polisi Pamong Praja, Murlin Hanizar mengatakan Pemerintah pusat kembali mengeluarkan peraturan mengenai PPKM dan saat ini Bengkulu berada di PPKM Level satu. Mengingat situasi pandemi masih belum selesai, masyarakat diminta menggunakan masker dalam berinteraksi dalam ruangan tertutup. “Kecuali di ruangan terbuka ya, mungkin masih bisa ditoleransi. Artinya pertama-tama, bagi yang bergejala itu wajib pakek masker, entah itu covid atau tidak, kalau dia flu dan sebagainya pakailah masker,” kata Murlin pada Bengkulunews.co.id Kamis (14/07/22) siang. Ia mengatakan pada tanggal 17 Juli nanti, pihaknya akan melakukan pemantauan kepada masyarakat dalam menerapkan protokol kesehatan. Murlin juga menegaskan kepada masyarakat agar melaksanakan vaksin Booster, karena di Bengkulu untuk vaksin dosis tiga ini masih dibawah 20 persen. Sedangkan pemerintah menargetkan pemberian vaksin pada masyarakat sebanyak 50 persen akhir tahun ini. “Kita sudah ada perda, tapi kita liatlah ya. Untuk vaksin tolong bantu Pemerintah dalam memenuhi target, karena aturan pesawat itu masih harus pakai swabkan untuk vaksin satu dan dua. Kalau sudah booster, tidak perlu lagi,” demikian Murlin. Nama * Email * Komentar * Kirim Komentar Δ Sosialisasi Permendagri tentang Pedoman Penyusunan APBD 2025 Kantor Imigrasi Kelas I TPI Bengkulu Adakan Pelayanan Tapak Paderi untuk Jemaah Haji di Kabupaten Kepahiang Kantor Imigrasi Bengkulu Hadiri Peresmian Dapur Sehat Lapas Kelas IIA dan Klinik Pratama Rutan Kelas IIB Bengkulu Bawaslu Kota Sebut Pengawasan Pilkada Tugas Seluruh Masyarakat Kepahiang dan Bengkulu Selatan Bakal Dibangun Infrastruktur Air minum dan Sanitasi Kantor Imigrasi Kelas I TPI Bengkulu Mengikuti Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Sosialisasi Permendagri tentang Pedoman Penyusunan APBD 2025 Kantor Imigrasi Kelas I TPI Bengkulu Adakan Pelayanan Tapak Paderi untuk Jemaah Haji di Kabupaten Kepahiang Kantor Imigrasi Bengkulu Hadiri Peresmian Dapur Sehat Lapas Kelas IIA dan Klinik Pratama Rutan Kelas IIB Bengkulu Bawaslu Kota Sebut Pengawasan Pilkada Tugas Seluruh Masyarakat Kepahiang dan Bengkulu Selatan Bakal Dibangun Infrastruktur Air minum dan Sanitasi Kantor Imigrasi Kelas I TPI Bengkulu Mengikuti Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila